Rabu, 08 Juni 2011

Gaung Kemeriahan Peringatan Hari Jadi Bogor ke 529 thn 2011 sampai ke tingkat pelosok RW. di Desa Benteng Kec. Ciampea

Adalah Pemuda Karang Taruna "Askmai RW.06 Desa Benteng, yang membantu pemerintah dalam mensosialisasikan sejarah Hari Jadi Bogor ke 529, hingga nyampai pada masyarakat tinggakt RW.

Oleh admin



Ketua KR. Askami : Andini
 
Karang taruna Asmaki RW.06 Desa benteng, berperan mensukseskan peringatan Hari Jadi Bogor (HJB) ke 529. dengan menggelar serangkaian acara baikperlombaaan, penyuluhan yang menghadirkan Kapolsek Ciampea sebagai Narasumber dan ditutup dengan malampuncak hiburan, pada hari Sabtu tanggal 4 Juni 2011 yang didukung oleh perusahaan Kopi ABC.

Acara yang dikemas dengan biaya yang murah cukupmenghasilkan kemeriahan, dimana masyarakat tidak beranjak dari tempat duduk hingga acara selesai.


Ketua RW.06 : Ali Basyah latief, SE,M.BA
Malam puncak hiburan didisi dengan sambutan Ketua karang Taruna : Andini, diteruskan sambutan Ketua Rw. 06 Bp. Ali Basyah latief, SE,M.BA serta penyerahan secara simbolis sarana prasarana keamanan baik berupa pos jaga, pakaian seragam borgol, sepeda motor, HT dll.
Dilanjutkan penyerahan hadiah, diselingi hiburan tari tarian anak anak.

Ketua Rw.Menerima Sepeda Motor u/ Keakmanan
Yang Beda dari acara acara sebelumnya ialah ide Ketua RW.06 yang melemparkan acara lomba teater yang disajikan dalam bentuk OVJ ternyata mendapat sambutan dari warga RT.04 yang terkenal kompak, dan kreatif mereka menyabet juara teater dengan lakon tukan sihir.yang diaminkan anak anak dengan penuh penghayatan dan mancing gelak tawa penonton.


Penyerahan Perangkat Keamanan

Acara tidak sampai disitu karena anak anak karang taruna dari cabang Bulutangkis juga menyajikan OVJ dengan lakon Si Ceam dan Si Pea Menggapai Impian, yang menceritakan anak sekolahan yang berhasil lulus SLTA lalu nganggur, tukang mabok, tukang begadang dan tidur siang, sadar dan bangkit menjadi pemuda pemudi yang sukses sehingga karena keteladanan mereka nama mereka di abadikan menjadi nama suatu daerah yaitu Ciampea (anekdot) kelakar belaka......... kata dalangnya Riski Anapalis

Ditutup dengan acara musik anak anak muda karang taruna.






Tarian Klenik










Teatater Rt.04


Dalang Teater rt.06 Ny. Latief


Teater Anak anak Bulutangkis

Menerima pos pengumuman


Menyakinkan Ibu


Si Ceam menyanyi pasti berhasil karna aku bukan bang toyib


Tarian RT.03

Tidak ada komentar:

Posting Komentar